Satgas TMMD Ke-122 Kodim 1429/Butur Terus Dikebut Rehab RTLH

    Satgas TMMD Ke-122 Kodim 1429/Butur Terus Dikebut Rehab RTLH
    Satgas TMMD Ke-122 Kodim 1429/Butur Terus Dikebut Rehab RTLH

    BUTON UTARA - Pengerjaan sasaran fisik Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) pada program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) kepada warga sebagai penerima manfaat terus dikebut hingga batas waktu yang telah ditetapkan.

    Satgas TMMD berlomba dengan waktu dan kejar target Pembangunan Rumah Tak Layak Huni (RTLH) Ibu Hamsia (80) bertempat di desa Waodeburi Kec. Kulisusu Utara Kabupaten Buton Utara. Kamis (10/10/24)

    Koordinator RTLH Lettu. Cke Amrin Dani menyampaikan Kekompakan yang terjalin antara satgas TMMD bersama warga sekitar, dapat terjalin baik berkat kehadiran Satgas TMMD 122 Kodim 1429/Butur ditengah-tengah masyarakat, membuat personel satgas TMMD berhasil menjadi sahabat bagi rakyat, sehingga momen inilah yang memprakarsai dukungan dari seluruh masyarakat sekitar untuk bekerjasama dengan kompak dalam membantu pembangunan RTLH hingga saat ini

    “Semoga kekompakan dan kerjasama ini dapat terpelihara dengan baik, dan seraya berdoa kepada Tuhan Yang Maha Kuasa, agar kita semuanya yang hadir di kampung desa dedamar ini selalu diberikan kesehatan dengan dukungan seluruh masyarakat juga, kita optimis pembangunan rumah RTLH ini akan selesai lebih cepat dari waktu yang telah ditentukan, sehingga bisa lebih cepat dihuni oleh warga” Tutupnya.(Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Wujudkan Lingkungan Yang Bersih, Danramil...

    Artikel Berikutnya

    Koramil 1421-03/Bungoro Gelar Karya Bakti...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Lulus S3 1,5 Tahun: Siapa Bilang Pendidikan Harus Lambat?
    Hendri Kampai: Kelulusan Bahlil adalah Inspirasi Suatu Pencapaian
    Hendri Kampai: Indonesia Dikuasai Oligarki, Jangan Sampai Rakyat Merasa Dijajah 'Kumpeni' Zaman Now
    Hendri Kampai: Kekuasaan, Kesempatan untuk Berbuat Baik atau Kezaliman yang Menghancurkan
    PT Semen Tonasa Raih Penghargaan Manajemen Pengelolaan CSR di Fajar Awards 2024
    Peringatan Hari Pahlawan 2024: Momen Refleksi dan Penguatan Rasa Cinta Terhadap Tanah Air
    PT Semen Tonasa Sukses Raih Penghargaan Internasional QCP Eternals & QCP Go Beyond sebagai Predikat Tertinggi di Kuala Lumpur
    Sukses Juara Umum MTQ Ke XXXIII Tingkat Kabupaten Pangkep, Ibu Sekda Pangkep Suriani Hamid Serahkan Piala Bergilir ke Camat Liukang Tupabiring  Muhammad Fitri Mubaraq,
    Kasad dan Pangkostrad Tinjau Kesiapan Kontingen TNI AD Jelang AARM-32 di Filipina
    Pangdam XIV/Hsn Kunker di Brigif 11/Badik Sakti, Kodim 1405/Parepare dan Kodim 1421/Pangkep
    PT Semen Tonasa Perkuat Komitmen TJSL Melalui Pakta Integritas dan Studi Banding ke Malang
    PT Semen Tonasa Raih Penghargaan Manajemen Pengelolaan CSR di Fajar Awards 2024
    PT Semen Tonasa Sukses Raih Penghargaan Internasional QCP Eternals & QCP Go Beyond sebagai Predikat Tertinggi di Kuala Lumpur
    Sukses Juara Umum MTQ Ke XXXIII Tingkat Kabupaten Pangkep, Ibu Sekda Pangkep Suriani Hamid Serahkan Piala Bergilir ke Camat Liukang Tupabiring  Muhammad Fitri Mubaraq,
    Kembangkan SDM Tanam Bawang Merah di Pangkep, Bupati Dr Muhammad Yusran Lalogau Utus Penyuluh Dinas Pertanian dan Petani Lakukan Studi Tiru di Kabupaten  Enrekang
    Direktur Keuangan PT Semen Tonasa Anis :  Tahun 2024 PT Semen Tonasa Realisasikan Program Bantuan Untuk  Masyarakat
    Danramil 1421-02/Minasatene Kapten Inf Muh Nawir Bersama Masyarakat Bersihkan Pasar Tradisional. 
    Mengusung Program Pro-Rakyat, MYL-ARA Siap Wujudkan Pangkep yang Maju dan Sejahtera
    Monitoring Harga Sembako, Bhabinkamtibmas Desa Kabba Bersama Babinsa DDS Pasar Tradisional Tanete

    Ikuti Kami